Rabu, 13 Juli 2011

Sekolahku..:D


Ini lah, logo sekolah aku. Yang paling aku sayang sedunia. Yang paling aku banggain. MTs Zakaria. Nah, Sekolah aku yang satu ini cuma terdiri dari 3 kelas setiap angkatannya. Dan satu kelas sekitar 30 orang.

Memang, kalo diliat dari jumlah siswanya, sekolah aku ini termasuk sekolah kecil. Dan memang, angkatan yang terakhir lulus adalah angkatan 9. Aku sendiri angkatan 10.

Tapi, walaupun begitu, jangan salah. Sekolah yang baru berdiri 12 tahun ini, sudah memiliki piala satu lemari penuh. Bahkan, rencananya, lemari piala itu akan diperbesar karena sudah tidak cukup ruang untuk menampungnya.

Jadi, walaupun siswa yang ada di sekolah ini sangat sedikit, namun kualitasnya tidak kalah dari sekolah lain. Sekolahku juga tercatat nilai akreditasinya A. Mulai dari RA (TK) , MI (SD) , dan MTs (SMP). Sedangkan MA (SMA) masih terakreditasi B.

Nah, ini dia sekolah yang paling aku sayang. Beginilah bentuknya.


Ini cuma sebagian, aja. Sebenernya besaaaaaar banget. Karena sekolah ini disatuin dari TK sampai SMA. Eh, dari RA sampai MA. Kan sekolah islam..:)

Yahh, pokoknya gimanapun aku bangga dengan sekolahku. Apalagi masih hijau gini. Cat-nya hijau. Hehehe. Tapi sekolah ini mewah, loh. Bisa diliat dari gambarnya.

Mewah, MEpet saWAH. Hahaha.
Yah, pokoknya I LOVE ZAKARIA FOREVER !!! ^ ^

1 komentar:

  1. aku juga sama kangen banget aku ingin main kesana untuk bertemu guru" disana terutama guru yang pernah menjadi ibu ke 2 aku disana namanya (bu leni) :)

    BalasHapus